Find Us On Social Media :

Mengenal Simbol Bahan Kimia Berbahaya, Oksidasi hingga Gas Bertekanan

Setiap simbol peringatan bahan kimia memiliki artinya sendiri-sendiri.

GridKids.id - Kids, ada berbagai jenis bahan kimia yang memiliki karakteristiknya masing-masing.

Bahan kimia sendiri bisa menjadi berbahaya jika tak digunakan sesuai kebutuhan.

Untuk menghindari hal tersebut, bahan kimia juga dilengkapi dengan simbol-simbol tertentu.

Simbol ini menjadi peringatan bagi orang-orang yang ada di sekitarnya.

Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian melihat beberapa simbol bahan kimia berbahaya, ya.

Yuk, langsung saja kita simak beberapa jenis simbolnya!

10 Arti Nama Simbol Bahan Kimia

1. Pengoksidasi

Pengoksidasi adalah bahan kimia yang bersifat oksidator dan dapat menghilangkan elektron dari zat lain.

Bahan kimia ini memiliki simbol berupa gambar lingkaran dengan api di atasnya.

2. Mudah Terbakar

Baca Juga: Mengenal Sifat Nutrisi Karotenoid, Senyawa Kimia yang Memberi Warna Alami pada Sayuran dan Buah