Armadillo dan trenggiling adalah dua jenis hewan yang memiliki hubungan dekat.
Bahkan, mereka memiliki banyak karakteristik yang serupa, lo.
4. Mahir Berenang
Meski memiliki cangkang yang berat, armadillo adalah hewan yang mahir berenang, lo.
5. Banyak Jenis Armadillo
Ternyata, ada lebih dari 20 spesies armadillo yang berbeda di dunia!
Beberapa spesies armadillo memiliki cangkang yang sangat besar, sementara yang lainnya lebih kecil dan ramping.
6. Pernah Berukuran Besar
Armadillo yang hidup di zaman kuno memiliki ukuran yang lebih besar dari yang sekarang dan bisa mencapai 1 ton beratnya.
7. Reproduksi yang Aneh
Armadillo memiliki metode reproduksi yang unik.
Baca Juga: 10 Fakta Menarik Hawai, Kepulauan yang Terbuat dari Gunung Berapi