Senyawa antiinflamasi atau anthocyanin dalam buah ceri bermanfaat untuk mengurangi peradangan akibat serangan gout.
Usahakan untuk minum jus ceri segar dan hindari mengonsumsi jus ceri kemasan karena sering mengandung pemanis buatan.
5. Teh herbal
Teh herbal seperti chamomile, greentea, dan lavender baik dikonsumsi bagi pengidap asam urat.
Teh herbal tersebut memiliki sifat antiinflamasi yang bisa mengurangi gejala nyeri sekaligus menyehatkan ginjal.
Nah, itu dia sejumlah minuman yang dapat menurunkan kadar asam urat.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.