Find Us On Social Media :

5 Manfaat Adat Istiadat dalam Kehidupan Bermasyarakat, Apa Saja?

Adat istiadat adalah bagian yang berasal dari kekayaan budaya suatu wilayah atau bangsa.

Secara umum, adat istiadat memiliki fungsi sebagai aturan yang berlaku di suatu tempat dan memiliki fungsi turun temurun.

Yuk, kita cari tahu sama-sama apa saja manfaat adat istiadat bagi kehidupan bermasyarakat ya, Kids!

Manfaat Adat Istiadat dalam Kehidupan Bermasyarakat

1. Menyatukan Perbedaan

Salah satu manfaat adanya adat istiadat dalam kehidupan bermasyarakat adalah menyatukan perbedaan.

Nah, adanya adat istiadat bisa menyatukan golongan di suatu daerah meski memiliki perbedaan kasta atau tingkat strata dalam kehidupan.

2. Membuat Masyarakat Saling Menghargai

Adat istiadat enggak bisa dipisahkan dalam kehidupan bermasyarakat ya, Kids.

Adat istiadat di suatu daerah diartikan sebagai kearifan lokal. Hal ini menjadikan masyarakat bisa hidup saling menghargai antara satu dengan yang lainnya.

3. Mengatur Etika Masyarakat Setempat

Baca Juga: 7 Upacara Adat di Indonesia yang Masih Dilestarikan hingga Kini dan Tujuannya