Find Us On Social Media :

Air Mineral vs Air Putih Biasa, Mana yang Lebih Baik untuk Kesehatan?

Air putih biasa dan air mineral sama-sama mengandung mineral namun berbeda kualitasnya.

Pemasok air akan memindahkan air dari sumbernya ke instalasi pengolahan.

Kemudian air bersih akan dialirkan ke rumah tangga melalui sistem pipa bawah tanah.

Air putih biasa bisa jadi mengandung mineral tambahan, termasuk kalsium, magnesium, dan potasium.

Namun, mineral dalamnya membentuk endapan yang dapat menimbulkan korosi.

Mana yang Lebih Sehat?

Jika melihat dari kandungan nutrisinya, air mineral jauh lebih sehat dibanding air putih biasa.

Dilansir dari halodoc.com, air mineral bahkan memiliki banyak fungsi untuk kesehatan.

Berikut ini adalah manfaat dari air mineral untuk tubuh:

1. Menjaga Kesehatan Jantung

Air mineral diklaim mampu menurunkan kadar kolesterol jahat yang bisa berbahaya untuk jantung.

Baca Juga: Apa yang Menyebabkan Es Licin? Berikut Penjelasannya

2. Melancarkan Sirkulasi Darah