Jadi, bila kamu memiliki kanker yang berukuran besar dan ukurannya terus bertambah maka baiknya lakukan pemeriksaan ke dokter.
Selain itu, perhatikan juga warna pada pertumbuhan tahi lalat. Pertumbuhan tahi lalat dengan warna yang enggak rata bisa jadi tanda adanya kanker kulit.
Namun tahi lalat yang enggak terlihat memiliki keanehan dari segi ukuran hingga warna, tidaklah berbahaya.
Tapi, tahi lalat yang dinilai mengganggu penampilan bisa dihilangkan dengan bedah kecil dari dokter spesialis kulit.
Untuk tahi lalat yang terlihat aneh seperti pada penjelasan haru segera mendapatkan perawatan dari dokter.
Bila tahi lalat ternyata tanda dari kanker kulit, maka dokter akan melakukan berbagai perawatan seperti penyuntikan obat pada area tahi lalat itu berada.
Nah, itu penjelasan tentang tahi lalat yang dimiliki manusia dan bisa muncul di seluruh area kulit.
(Penulis: Amirul Nisa)
Lihat juga video ini, yuk!
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.