Menulis Perbaikan Kata-Kata Serapan dan Kaidah Penulisannya
1. Social menjadi Sosial (-c dirubah menjadi -s)
2. Inagurasy menjadi Inagurasi (-y dirubah menjadi -i)
3. System menjadi Sistem (-y dirubah menjadi -i)
4. Proclamator menjadi Proklamator (-c dirubah menjadi -k)
5. Acclamation menjadi Aklamasi (-cc menjadi k, dan -tion menjadi -si)
6. Club menjadi Klub (-c menjadi -k)
7. Commision menjadi Komisi (-c menjadi k, lalu -mm menjadi m, dan -sion menjadi -si)
8. Conference menjadi Konferensi (-c menjadi -k, -ce menjadi -si)
9. Politic menjadi politik (-c menjadi -k)
10. Economy menjadi ekonomi (-co menjadi -ko, dan -my menjadi -mi).
Pertanyaan: |
Dari mana asalnya kata serapan dalam bahasa Indonesia berasal? |
Petunjuk, cek lagi page 1. |
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.