Find Us On Social Media :

Keunggulan Indonesia dalam Perdagangan Internasional dan Contohnya

perdagangan internasional yang mengguntungkan suatu negara.

Negara ini juga memiliki potensi energi terbarukan seperti energi surya, angin, dan hidro.

Contohnya, Indonesia merupakan salah satu produsen batu bara terbesar di dunia dan memiliki cadangan gas alam yang signifikan.

3. Industri Kreatif

Indonesia memiliki keanekaragaman budaya dan kerajinan tangan yang khas, seperti batik, tenun, ukiran kayu, dan anyaman.

Produk-produk ini memiliki nilai artistik tinggi dan memiliki daya tarik bagi pasar internasional.

Contohnya, batik Indonesia diakui sebagai Warisan Budaya Takbenda UNESCO dan telah diekspor ke berbagai negara.

4. Industri Perikanan dan Kelautan

Indonesia adalah negara kepulauan yang kaya akan sumber daya laut, termasuk ikan, udang, lobster, kerang, dan rumput laut.

Ekspor produk-produk perikanan ini menjadi salah satu sumber pendapatan negara.

Contohnya, Indonesia merupakan produsen udang terbesar kedua di dunia dan memasok ikan tuna ke pasar internasional.

5. Pariwisata

Baca Juga: 5 Faktor Pendorong Perdagangan Antarpulau serta Manfaatnya