Find Us On Social Media :

Makanan Khas Jawa Timur: 5 Jajan Pasar yang Berbahan Dasar Ketan

Makanan khas Jawa Timur juga enggak hanya makanan berat saja, melainkan juga ada kue tradisional atau jajanan pasar.

5. Klepon

Konon, klepon merupakan makanan khas Jawa Timur yang berasal dari Pasuruna.

Jajanan pasar satu ini terbuat dari tepung ketan yang bagian tengahnya diberi isian gula merah dan dikukus.

Setelah itu, permukaannya dibalur dengan parutan kelapa, ya. Klepon identik dengan warna hijau karena diberi pewarna pandan.

Itulah informasi tentang makanan khas Jawa Timur yang berbahan dasar ketan.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.