6. Dia mewarisi sifat seperti seekor singa.
7. Koruptor itu bagai tikus-tikus yang terus menggerogoti tiang-tiang rumah.
8. Makan 4 sehat 5 sempurna bagai mimpi yang tak mungkin menjadi kenyataan bagi para pemulung itu.
9. Perkembangannya bagai ulat yang berubah menjadi kupu-kupu.
10. Aku sudah tak tahan lagi, suaranya bagai kaset kusut.
11. Pola pikirnya seperti soal kalkulus, bagaimana cara memahami keinginannya?
12. Para pengemis bak jamur di musim hujan saat hari lebaran tiba.
13. Sekarang badanmu seperti tiang listrik.
Baca Juga: Majas Perbandingan Makna: 15 Contoh Kalimat dengan Majas Simbolik
14. Jumlah hutangnya bak tali yang melilit leher, entah bagaimana dia melunasinya.
15. Dengan semakin banyaknya swalayan modern di pedesaan, nasib warung kelontong bagaikan telur diujung tanduk.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.