Sementara dua gol Vietnam dilesakkan oleh Nguyen Van Tung (35') dan gol bunuh diri Bagas Kaffa (78').
Indonesia akhirnya mencetak gol kemenangan melalui sepakan kaki kanan Muhammad Taufany dari luar kotak penalti pada menit ke-90+5.
Gol itupun sekaligus menjadi kunci kemenangan timnas Indonesia atas Vietnam dan lolos ke final.
Sementara itu, Thailand datang ke final dengan catatan yang tak sebaik Indonesia.
Di babak penyisihan, Thailand sempat ditahan imbang Vietnam dengan skor 1-1.
Namun, pada semifinal mereka berhasil menumbangkan Myanmar dengan skor 0-3.
Sebagai informasi, ini bisa menjadi rekor baru timnas Indonesia di SEA Games 2023.
Pasalnya, Indonesia terakhir kali membawa pulang emas pada SEA Games 1991.
Head to Head Timnas U-22 Indonesia vs Thailand
2 Kali Pertemuan 1 Kali Indonesia Menang 1 Kali Thailand Menang
Lima Laga Terakhir Timnas U-22 Indoneia
Baca Juga: Klasemen SEA Games 2023: Indonesia Tambah 6 Emas tapi Turun Peringkat