Find Us On Social Media :

15 Fakta Menarik Bunga Dandelion, Tumbuhan Liar yang Dijadikan Filosofi Hidup

Bunga dandelion merupakan tumbuhan atau hama liar yang hidup di daratan Asia dan Eropa.

10. Batang dandelion bisa dijadikan sebagai bahan dalam pembuatan teh herbal.

11. Pada satu kepala dandelion memiliki 200 biji halus dan jumlah totalnya dari semak bisa mencapai 7.000.

12. Dandelion bisa digunakan untuk mencatat waktu, saat fajar sekitar pukul enam pagi, bunga ini akan mekar dan tutup pada pukul tiga sore.

13. Di Tiongkok, bunga dandelion disebut sebagai sayuran sehingga sering digunakan untuk menyiapkan berbagai hidangan.

14. Terdapat spesies dandelion yang tak biasa dengan kelopak ungu ditemukan di kaki Pegunungan Kaukasus.

15. Hari Dandelion dirayakan setiap hari Sabtu pertama di bulan Mei di Ohio, Amerika Serikat.

Nah, sekarang sudah tahu ya, Kids akan saja fakta-fakta menarik bunga dandelion, tumbuhan liar yang dijadikan filosofi hidup.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.