Find Us On Social Media :

15 Fakta Menarik Bunga Dandelion, Tumbuhan Liar yang Dijadikan Filosofi Hidup

Bunga dandelion merupakan tumbuhan atau hama liar yang hidup di daratan Asia dan Eropa.

Fakta Menarik Bunga Dandelion

1. Akar bunga dandelion bisa dipanggang dan dijadikan minuman pengganti kopi.

2. Bunga dandelion digunakan selama berabad-abad untuk mengobati beberapa penyakit.

3. Bunga dandelion memiliki bentuk kelopak bunga yang mungil dan bulat sehingga terlihat estetik.

4. Bunga dandelion menjadi simbol yang berkaitan dengan cinta, nasihat, kebahagiaan, kesetiaan, dan harapan.

5. Bunga dandelion juga disimbolkan sebagai seseorang harus memiliki sikap semangat, optimis, keberanian, dan mudah beradaptasi di lingkungan baru.

6. Bunga dandelion hanya mekar pada pagi hari dan akan layu di malam hari.

7. Bunga dandelion mewakili bulan, bintang, dan matahari.

8. Serpihan bunga dandelion yang terbang dan jatuh ke tanah akan tumbuh membuat kehidupan baru.

9. Makna bunga dandelion ialah bunga yang identik dengan pribadi yang sederhana dan berkarakter unik.

Baca Juga: Dipercaya Mewakili Matahari, Bulan dan Bintang, Inilah Fakta Menarik dan Manfaat Bunga Dandelion