Find Us On Social Media :

Materi Sejarah Kelas X SMA: Pengertian dan Ciri-Ciri Konsep Diakronis dalam Sejarah

Ilmu sejarah memiliki dua konsep berpikir, yaitu konsep diakronis dan sinkronis.

Nah, meski sama-sama termasuk cara berpikir sejarah terdapat perbedaan di antara keduanya.

Diakronis lebih fokus pada bagaimana suatu kejadian terjadi dengan menggunakan periodisasi waktu, namun masih dalam kejadian atau tempat yang sama.

Sementara sinkronis lebih menjelaskan kepada cara berpikir yang memanjang dalam ruang dan tempat, namun terbatas oleh waktu.

Diketahui dalam proses berpikir sinkronis memiliki cara berpikir yang digunakan hanya fokus pada suatu kejadian tanpa memperdulikan waktu yang terbatas.

Itulah informasi tentang pengertian dan ciri-ciri konsep berpikir diakronis ya, Kids.

Pertanyaan: Berasal dari bahasa manakah istilah diakronis?

Petunjuk: Cek di halaman 1.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.