Find Us On Social Media :

Macam-Macam Metode Pertumbuhan Ekonomi dan Penjelasannya

Pertumbuhan ekonomi dapat terjadi karena berbagai faktor.

GridKids.id - Kids, apa kamu tahu pengertian dan metode dari pertumbuhan ekonomi?

Pertumbuhan ekonomi merupakan proses peningkatan produksi barang dan jasa dalam suatu perekonomian selama periode tertentu.

Kali ini kita akan membahas macam-macam metode pertumbuhan ekonomi, ya.

Pertumbuhan ekonomi dapat diukur dengan berbagai cara, termasuk dengan menggunakan indikator seperti Produk Domestik Bruto (PDB) atau pendapatan per kapita.

Pertumbuhan ekonomi dapat memberikan beberapa manfaat baik, seperti:

Namun, pertumbuhan ekonomi yang terlalu cepat dapat juga menimbulkan dampak negatif seperti inflasi atau degradasi lingkungan hidup.

Macam-Macam Metode Pertumbuhan Ekonomi:

1. Produk Domestik Bruto (PDB)

PDB mengukur total nilai seluruh barang dan jasa yang diproduksi di dalam suatu negara selama satu periode tertentu.

PDB menjadi indikator penting dalam mengukur pertumbuhan ekonomi suatu negara.

Baca Juga: 3 Kebijakan Pemerintah Era Orde Baru untuk Rehabilitasi Ekonomi Indonesia

2. Produk Nasional Bruto (PNB)