Find Us On Social Media :

Bagaimana Cara Menghadapi Perbedaan Kegemaran dengan Teman? Kelas 4 SD

Cara menghadapi perbedaan kegemaran dengan teman, materi kelas 4 SD tema 8.

GridKids.id - Pada pembahasan materi kelas 4 SD tema 8, kita akan belajar tentang cara menghadapi perbedaan kegemaran dengan teman.

Di dalam materinya terdapat pertanyaan, bagaimana cara menghadapi perbedaan kegemaran dengan teman?

Agar menemukan jawabannya, kamu bisa membaca isi materinya seperti berikut ini!

Saat bermain dengan di rumah atau di sekolah, kita pasti menemukan beragam perbedaan.

Setiap orang memiliki perbedaan karakteristik yang membuat dirinya khas, salah satunya berbeda kegemaran.

Menurut KBBI, kegemaran adalah kesukaan, kesenangan, dan barang apa yang digemari. 

Kegemaran juga biasa disebut hobi, yaitu kegemaran, kesenangan, dan istimewa pada waktu senggang.

Kegemaran setiap orang berbeda-beda, misalnya gemar membaca, gemar membuat cerita, gemar melukis, gemar bernyanyi, dan sebagainya. 

Kita pasti memiliki teman yang punya hobi berbeda dengan kita, kita harus saling menghargai.

Berikut adalah berbagai cara menghadapi perbedaan kegemaran dengan teman!

Cara Menghadapi Perbedaan Kegemaran dengan Teman

Baca Juga: Kenapa Kita Harus Rutin Melakukan Hobi saat Punya Waktu Luang? #AkuBacaAkuTahu