GridKids.id - Kids, ada berbagai macam benda langit yang bisa kita pelajari.
Benda langit sendiri merupakan semua bentuk fisik benda yang berada di alam semesta.
Beberapa contoh dari benda langit tersebut adalah planet hingga bintang-bintang di langit.
Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian mengenal benda langit di angkasa.
Yuk, langsung saja kita simak beberapa benda langit di angkasa!
Benda-benda Langit
Seperti yang telah disebutkan di atas, ada berbagai bentuk benda langit di angkasa.
Berikut ini adalah beberapa contoh benda langit:
1. Planet
Planet merupakan salah satu bagian dari tata surya.
Bumi sendiri merupakan salah satu bentuk planet yang memiliki kehidupan di dalamnya.
Baca Juga: 5 Kawah Raksasa yang Terbentuk oleh Meteor, Ada yang Terbentuk 2 Milyar Tahun Lalu