Find Us On Social Media :

Termasuk Makanan Probiotik, Ini 4 Khasiat Mengonsumsi Yogurt Selama Puasa

Salah satu produk olahan susu yang baik dikonsumsi selama puasa adalah yogurt.

GridKids.id - Salah satu makanan yang mengandung probiotik dan baik dikonsumsi selama puasa adalah yogurt.

Yogurt merupakan produk olahan dari susu yang melalui proses fermentasi dan menghasilkan bakteri baik.

Selain itu, yogurt juga mengandung kaya protein, mineral, dan vitamin bagi tubuh.

Yogurt memiliki tekstur yang lembut dan creamy sehingga disukai banyak orang.

Kini beragam produk yogurt mudah ditemukan dengan variasi rasa yang beragam.

Untuk mendapatkan manfaatnya, biasanya yogurt plain atau Greek yogurt tanpa pemanis jadi pilihan, Kids.

Biasanya yogurt dikonsumsi sebagai menu sarapan atau camilan yang bergizi.

Diketahui yogurt baik dikonsumsi selama puasa karena mampu meningkatkan kesehatan tubuh.

Yuk, simak informasi berikut untuk mengetahui apa saja manfaat makan yogurt selama puasa, ya!

Bersumber dari health.grid.id, makan yogurt selama puasa bisa mendatangkan manfaat sebagai berikut ini:

1. Menghilangkan Perut Kembung

Baca Juga: Sebagai Sumber Protein bagi Tubuh, Inilah 5 Manfaat Mengonsumsi Yogurt, Salah Satunya Membantu Tidur Lebih Nyenyak