Find Us On Social Media :

Hammerhead Worm, Cacing Kanibal yang Bisa Merugikan Umat Manusia

Ilustrasi cacing kepala martil.

Cacing ini lebih dikenal dengan sebutan "cacing kepala martil".

Bukan tanpa alasan, mereka bentuk kepala yang menyerupai palu atau martil.

Sifat Kanibal

Cacing Bipalium adalah predator yang memangsa hewan lain seperti siput.

Selain itu, mereka juga memiliki sifat kanibal.

Bahkan, cacing tanah adalah salah satu mangsa favoritnya, lo.

Mereka memiliki kemampuan unik untuk menangkap mangsanya.

Cacing ini mampu memproduksi enzim pencernaan yang digunakan untuk memangsa.

Enzim yang ia keluarkan dari tubuhnya itu bisa mencairkan cacing dan siput yang sudah mereka hinggapi.

Ketika sudah mencair, perlahan cacing mangsa akan memakan mereka sebagai santapan.

Baca Juga: Asam Lambung hingga Kanker, Ini 5 Efek Samping Konsumsi Makanan yang Dibakar Setiap Hari