Find Us On Social Media :

Hammerhead Worm, Cacing Kanibal yang Bisa Merugikan Umat Manusia

Ilustrasi cacing kepala martil.

GridKids.id - Kids, apa saja yang kalian ketehui tentang hammerhead worm.

Ya, hammerhead worm adalah cacing yang sering disebut dengan cacing kepala martil.

Jika dilihat dari penampilan luarnya, cacing ini memiliki kepala yang melebar dan sering disebut menyerupai martil.

Tak seperti cacing pada umumnya, cacing kepala martil ini memiliki perilaku yang cukup menyeramkan, lo.

Bagaimana enggak, cacing yang satu ini memiliki sifat kanibal alias memakan jenis cacing lainnya sebagai mangsa.

Selain itu, planarea yang satu ini adalah jenis yang memiliki racun di tubuhnya.

Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian mengenal cacing hammerhead ini, ya.

Yuk, lamgsung saja kita simak tentang cacing kepala martil!

Sekilas Cacing Kepala Martil

Cacing kepala martil sebenarnya bernama Bipalium.

Mereka adalah sejenis cacing pipih atau platyhelminthes yang termasuk dalam kelompok Geoplanidae.

Baca Juga: Keberadaan Lubang Cacing di Alam Semesta, Benarkah Hanya Fiksi?