Find Us On Social Media :

Rentan Terjadi Gempa Bumi, Ini 5 Upaya Jepang dalam Mengantisipasi Bencana, Sudah Tahu?

Salah satu negara di benua Asia yang rentan mengalami bencana gempa bumi adalah Jepang.

4. Peringatan Gempa Bumi Melalui Telepon Genggam dan Siaran Televisi

Tahukah kamu? Semua smarthphone di Jepang dilengkapi dengan aplikasi yang bisa memberikan peringatan gempa.

Peringatan tersebut akan diberikan selama 5-10 detik sebelum gempa yang terjadi untuk memberikan waktu pada setiap orang agar mencari tempat yang aman saat guncangan besar terjadi.

Gempa bumi yang terjadi di pesisir akan lebih berpotensi tsunami. Maka dari itu pemerintah melakukan peningkatan sistem peringatan untuk meminimalkan jatuhnya korban jiwa.

5. Kereta dengan Sensor Getaran Gempa

Jepang dikenal dengan kereta super cepat yang disebut shinkansen. Tak hanya kecepatannya yang tinggi, kereta ini juga memiliki teknologi yang sangat modern, lo.

Diketahui shinkanshen dilengkapi dengan sensor untuk mendeteksi getaran saat terjadi gempa bumi.

Untuk memastikan keselamatan para penumpang, sensor gempa yang ada pada kereta akan membuat kereta yang sedang melaju akan berhenti jika diperlukan.

Itulah informasi tentang beberapa upaya yang dilakukan Jepang untuk mengantisipasi bencana alam gempa bumi.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.