Find Us On Social Media :

4 Ciri-Ciri Buku Nonfiksi serta Struktur Penulisannya, Apa Saja?

Buku nonfiksi adalah karangan yang dibuat berdasarkan fakta atau kejadian nyata.

Selain itu juga agar bisa diterima oleh pembaca dari kalangan yang berbeda-beda.

4. Memberikan Ide Baru

Tujuan penulisan buku nonfiksi ialah untuk memberikan ide baru atau menyempurnakan ide sebelumnya.

Penulis buku nonfiksi juga enggak diwajibkan harus memiliki imajinasi yang kuat dalam menulis.

Namun, akan jauh lebih baik jika topik dalam karangan nonfiksi ditulis oleh penulis yang ahli di bidang tersebut, ya.

Berbeda dengan buku fiksi, berikut ini merupakan struktur buku nonfiksi, antara lain:

1. orientasi

2. komplikasi

3. evaluasi

4. resolusi

5. koda

Nah, sekarang sudah tahu ya, Kids, apa saja ciri-ciri buku nonfiksi serta strukturnya.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.