Find Us On Social Media :

Metode Pemisahan Campuran pada Partikel Tidak Larut, IPA Kelas 8 SMP

Campuran bisa dimurnikan kembali dengan proses pemisahan campuran. Apa saja metodenya?

3. Sentrifugasi

Metode sentrifugasi menggunakan gerakan partikel dalam proses pemisahannya bisa dilihat dari proses pengeringan baju.

Pemutaran yang sangat cepat, partikel air yang terserap dalam pakaian basah akan terpisah dan mengalir melalui lubang-lubang di dinding tabung.

Selanjutnya, air akan mengalir keluar dari mesin cuci lewat pipa atau selang.

4. Pemisahan Magnetis

Magnet bisa mengangkat besi dan baja enggak berfungsi pada plastik, kaca, kertas, atau karton.

Karena magnet menjadi cara termudah untuk memisahkan besi dan baja dari bahan-bahan non-magnet.

Itulah beberapa contoh pemisahan campuran pada partikel tak larut di sekitar kita.

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.