Find Us On Social Media :

7 Contoh Makanan Tradisional Khas Papua, Tak Cuma Papeda

Selain papeda, berikut ini olahan sagu khas Papua

5. Udang Selingkuh

Udang selingkuh mendapatkan namanya karena punya capit seperti kepiting, Kids.

Daging udang ini mirip seperti lobster, yaitu padat, lembut dan berserat serta sedikit manis.

Biasanya, udang selingkuh diolah dengan cara digoreng, direbus, atau dibumbu saus asam manis.

6. Sambal Colo-Colo

Sambal colo-colo punya rasa yang pedas dan asam. Rasa asam ini didapat dari perasan jeruk nipis.

Bahan sambal colo-colo adalah potongan cabai, bawang, tomat, dan perasan jeruk nipis.

7. Aunu Senebre

Aunu Senebre adalah hidangan yang terdiri dari bahan nasi dan ikan teri yang digoreng.

Nasi dan teri ini dicampur daun talas dan kelapa, lalu dikukus.

Rasa dari makanan ini yaitu gurih, lezat, dan punya tekstur yang kering.

Nah, itulah 7 contoh makanan tradisional khas dari Papua yang unik selain papeda.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.