Find Us On Social Media :

Mengenal Ayam Cemani, Ayam Asli Indonesia yang Sekujur Tubuhnya Hitam

Ayam cemani.

GridKids.id - Kids, apakah kalian pernah mendengar istilah ayam cemani?

Ayam cemani adalah hewan asli Indonesia yang identik dengan warnanya yang hitam.

Nah, kali ini GridKids akan menyajikan beberapa fakta menarik soal ayam cemani, ya.

Yuk, langsung saja kita simak informasi tentang ayam cemani, ya!

Ayam Cemani

Ayam cemani adalah spesies ayam yang sangat langka dan berasal dari Jawa, Indonesia.

Bagi masyarakat Indonesia, ayam sangat dihormati dan kerap digunakan untuk upacara adat tertentu.

Yang identik dari ayam cemani adalah warna sekujur tubuhnya yang hitam.

Ayam ini memiliki warna hitam daru ujung kepala sampai ujung kaki.

Bahkan bagian dalam tubuhnya juga berwarna hitam, lo.

Fakta Menarik Ayam Cemani

Baca Juga: Tips dan Cara Membuat Ayam Bakar yang Empuk dan Lezat