Find Us On Social Media :

Ditandai dengan Nyeri pada Kaki, Ini 5 Pertolongan Pertama saat Asam Urat Kambuh

Semua sendi pada tubuh bisa berisiko terkena asam urat.

Kamu juga bisa mengompres dengan es untuk meredakan bengkak dan peradangan di sekitar ibu jari kaki atau bagian sendi lain.

Perlu diperhatikan pada area yang bengkak sebaiknya dibiarkan begitu saja dan enggak tertutup kain.

2. Mengubah Pola Makan

Mengubah pola makan termasuk salah satu pertolongan pertama saat asam urat kambuh.

Pola makan perlu dijaga agar asam urat enggak kambuh, ya. Makanan yang harus dihindari oleh penderita asam urat adalah protein hewani.

Ini dikarenakan bisa memicu naiknya kadar asam urat di dalam tubuh.

3. Mengangkat Kaki

Diketahui asam urat bisa menyebabkan kaki nyeri. Nah, untuk mengatasinya kamu bisa mengangkat kaki.

Caranya dengan memposisikan kaki lebih tinggi dengan badan, Kids. Cara ini bertujuan untuk mengurangi pembengkakan dan peradangan akibat asam urat.

Baca Juga: Sering Dialami Orang Lanjut Usia, Ini 4 Tanda Asam Urat yang Bisa Muncul di Kaki

4. Minum Air Putih yang Banyak