Find Us On Social Media :

6 Masalah Jika Tak Keramas Setelah Olahraga, Tak Hanya Bau dan Ketombe

Keramas setiap hari dapat dilakukan dengan waktu-waktu tertentu.

Nah, kalau enggak keramas, keringat ini akan membuat kulit kepala dan rambut jadi bau.

5. Mudah Infeksi

Kalau rambut berkeringat, pasti akan terasa gatal. Bahkan, beberapa orang akan sering menggaruk sampai kulit kepala mereka luka.

Luka lecet bisa meningkatkan risiko infeksi bakteri dan jamur, Kids.

Untuk mencegah infeksi, kamu perlu mengatasi akar masalah dengan mengurangi serpihan dan kulit bersisik tersebut.

Kalau sudah begini, hindari untuk menahan godaan menggaruk kulit kepala, ya.

6. Jerawat di Kulit Kepala

Orang yang biasa enggak keramas setelah olahraga juga bisa mengalami tumbuhnya jerawat di kulit kepala atau yang disebut scalpne.

Kalau enggak dirawat, bisa menyebabkan jaringan parut lokal dan rambut rontok.

Karena folikulitis adalah komponen dari dermatitis seboroik, perawatannya juga sama, yaitu mencuci rambut menggunakan sampo obat lembut.

Nah, itulah 6 masalah yang akan muncul kalau enggak keramas setelah olahraga. Apa kamu pernah mengalaminya?

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.