Find Us On Social Media :

7 Sayuran yang Baik untuk Ginjal, dari Kubis hingga Kacang Polong

Salah satu sayuran yang baik untuk menjaga kesehatan ginjal.

Kembang kol adalah sayuran yang mengandung asam folat dan serat.

Sayuran ini dikenal sebagai salah satu sayuran yang bisa membantu membersihkan organ ginjal dan meningkatkan fungsinya secara alami.

Kandungan rendah potasium yang aman dikonsumsi pengidap penyakit ginjal kronis.

4. Bawang Putih

Bawang putih bisa membantu menjaga kesehatan ginjal karena sifat diuretiknya.

Diuretik bisa membantu menghilangkan kelebihan natrium dan air dalam tubuh lewat pembuangan urine.

Bawang putih bisa membantu mengurangi peradangan, melawan infeksi, membersihkan tubuh, menurunkan kolesterol, dan berperan sebagai antibiotik alami bagi tubuh.

5. Asparagus

Kandungan asparagin pada asparagus bisa membantu membersihkan organ ginjal secara alami.

Makanan ini bisa membantu mencegah batu ginjal dan meningkatkan fungsi ginjal jadi lebih baik.

Baca Juga: Kaya Antioksidan, Intip 4 Manfaat Asparagus untuk Kesehatan Tubuh

Tak hanya asparagin, Asparagus kaya kandungan tinggi serat, vitamin A, C, E, dan K.