Find Us On Social Media :

Lirik dan Terjemahan Lagu Borero, Lagu Daerah dari Maluku Utara

Lagu Borero sering dinyanyikan oleh masyarakat Maluku Utara.

GridKids.id - Lagu "Borero" merupakan salah satu lagu daerah yang berasal dari Provinsi Maluku Utara.

'Borero' dalam bahasa Indonesia diartikan sebagai sebuah pesan, Kids.

Lagu "Borero" sering dinyanyikan oleh masyarakat Maluku Utara dan akan terus diwariskan dari generasi ke generasi.

Lagu daerah merupakan lagu yang berasal dari daerah tertentu dan biasanya menggunakan bahasa dari daerah tersebut.

Setiap daerah di Indonesia memiliki lagu daerah karena sebagai identitas atau ciri khas.

Yuk, kita cari tahu sama-sama lirik dan terjemahan lagu "Borero", lagu daerah yang berasal dari Maluku Utara!

Lirik dan Terjemahan Lagu "Borero"

Borero

(sebuah pesan)

Ora talu kiyema dorari suba

(Bulan di balik awan, tanganku berhadap sembah)

Baca Juga: Lirik dan Makna Lagu Bengawan Solo Ciptaan Gesang Martohartono