Find Us On Social Media :

Apa Kelebihan dan Kekurangan Bekerja Sendiri dan Berkelompok? Kelas 5 SD Tema 3

Kelebihan dan kekurangan kerja sendiri dan berkelompok, materi kelas 5 SD tema 3.

4. Kemampuan menyelesaikan pekerjaan jadi terbatas.

Kelebihan Bekerja Secara Kelompok

1. Dapat menemukan ide baru.

2. Pekerjaan jadi cepat selesai.

3. Pekerjaan jadi terasa lebih ringan.

4. Meningkatkan jiwa sosialisasi.

5. Meningkatkan solidaritas dan sikap menghargai.

Kekurangan Bekerja Secara Kelompok

1. Pengerjaan terkadaan jadi kurang fokus.

2. Pembagian kerja awal yang sulit sehingga jadi tak adil.

3. Adanya perbedaan pendapat yang bisa memakan durasi.

Baca Juga: Mengapa Manusia Harus Bekerja Sama? Ini Alasannya, Materi PPKN kelas 7

Nah, itu dia pembahasan tentang kelebihan dan kekurangan bekerja sendiri maupun berkelompok.

Kalau kamu, lebih pilih yang mana, Kids?

Pertanyaan: Apa yang dimaksud dengan kerja kelompok?
Petunjuk: Cek di halaman 1

 -----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.