Find Us On Social Media :

Jenis-Jenis Gaya Gesek dan Kegunaannya dalam Kehidupan Sehari-hari

Rem pada sepeda adalah salah satu penerapan gaya gesek yang bisa berguna untuk kehidupan sehari-hari.

Reaksi kimia terjadi ketika adanya gesekan di ujung korek dengan setrip samping kotak korek api.

Alhasil gesekan menimpulkan panas dan mengubah ujung korek api terbakar.

Rem Sepeda

Cara kerja rem pada sepeda juga salah satu hal yang memanfaatkan gaya gesek.

Karet yang terpasang pada area ban akan memberi gesekan pada velg sepeda dan membuat kecepatan sepeda menurun.