Find Us On Social Media :

Sering Melewatkan Gosok Gigi Sebelum Tidur? Waspadai 5 Masalah Kesehatan Ini

(Ilustrasi) menggosok gigi

Makanya kita perlu menyikat gigi dengan pasta gigi yang mengandung fluoride, Kids.

Saat kita tidur malam, fluoride akan menempel lebih lama pada gigi dan membuat gigi jadi lebih kuat.

4. Penyakit Jantung

Kesehatan gigi dan mulut berpengaruh juga dengan kesehatan tubuh, salah satunya penyakit jantung.

Bakteri yang ada dalam gigi dan mulut bisa meningkatkan resiko terkena penyakit jantung.

5. Mengganggu Saluran Pernapasan dan Pencernaan

Selain menyerang jantung, bakteri itu juga bisa menyerang paru-paru dan ginjal.

Akibatnya, hal ini bisa mengakibatkan masalah pada kesehatan saluran pernapasan dan pencernaan.

Nah, itulah 5 masalah kesehatan yang bisa muncul akibat enggak gosok gigi sebelum tidur.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.