1. Sayuran hijau
Sayuran hijau seperti kale, kangkung, dan bayam dapat meningkatkan IQ kita.
Sayuran hijau ini memiliki kandungan zat besi yang tinggi sehingga bisa memulihkan energi dan meningkatkan fungsi sel darah merah.
Secara tak langsung jika terus dikonsumsi dengan rutin, sayuran ini dapat menutrisi sel otak dan meningkatkan kecerdasan seseorang.
2. Kacang-kacangan
Kacang-kacangan adalah sumber nutrisi dan gizi yang bermanfaat untuk otak.
Kacang kenari dan almond dipercaya dapat meningkatkan daya ingat, membuat kinerja otak jadi lebih baik dan tingkatkan konsentrasi.
3. Makanan tinggi vitamin C
Makanan yang tinggi akan vitamin C seperti blueberry dan buah sitrus ternyata dapat meningkatkan IQ kita.
Buah-buahan ini memberikan perlindungan pada penurunan fungsi kognitif dan mengurangi risiko penyakit alzheimer.
Baca Juga: Sering Disepelekan, Ini 6 Manfaat Membaca Novel bagi Kesehatan Otak dan Mental