Cakupan wilayah Indonesia terdiri dari pulau besar dan kecil. Pulau besar terdapat hamparan yang luas sehingga bisa digunakan sebagai pemukiman.
Sementara di pulau-pulau kecil, sebagian penduduknya bermukim dekat pantai.
Contoh pantai besar di Indonesia adalah Jawa, Sumatra, Kalimantan, Sulawesi, dan Papua.
Diketahui daerah-daerah yang berada di kumpulan pulau-pulau kecil bisa disebut dengan daerah kepulauan.
Ada tujuh daerah yang menjadi provinsi kepulauan, yaitu Maluku, Maluku Utara, NTT, NTB, Bangka Belitung, Riau, Kepulauan, dan Bali.
2. Daerah Terpencil dan Terluar
Di Indinesia banyak daerah terpencil seperti pedalaman Pulau Halmahera, Maluku Utara.
Daerah terpencil ditandai dengan transportasi yang sulit menuju ke sana, Kids.
Sementara daerah terluar ditandai dengan kedekatan lokasinya dengan perbatasan terhadap negara lain.
Misalnya, di Provinsi Papua perbatasan Indonesia melintang dari Jayapura hingga Merauke.
Baca Juga: 5 Pulau Terluar di Wilayah Indonesia, Materi PPKn Kelas 7 SMP Bab 3