Find Us On Social Media :

5 Ciri Khas atau Karakteristik Daerah-Daerah di Negara Indonesia, Materi PPKn Kelas 7 SMP

(Ilustrasi) Setiap negara memiliki wilayah atau tempat negara tersebut berada.

GridKids.id - Apa yang kamu ketahui tentang ciri-ciri khas atau karakteristik daerah-daerah di Indonesia?

Setiap negara memiliki wilayah atau tempat negara tersebut berada.

Wilayah Indonesia merupakan kawasan kepulauan di sekitar garis khatulistiwa yang berada di antara Benua Asia dan Australia.

Daerah di Indonesia dibagi menjadi dua, yaitu daerah perairan dan daratan.

Menurut UUD 1945 NKRI dibagi atas daerah-daerah provinsi.

Kemudian daerah provinsi juga dibagi atas kota dan kabupaten.

Nah, diketahui setiap provinsi, kabupaten, dan kota memiliki pemerintahan daerah yang diatur dengan undang-undang, Kids.

Di samping itu, setiap provinsi dan kabupaten atau kota memiliki kepala daerah masing-masing yang dipilih melalui pemilihan umum daerah.

Simak pembahasan berikut ini tentang ciri khas atau karakteristik daerah-daerah di Indonesia.

Ciri Khas atau Karakteristik Daerah di Indonesia

1. Karakter Kesehatan

Baca Juga: Kunci Jawaban PKn Kelas 7: Apa Pasal UUD 1945 yang Mengatur Pemerintahan Daerah?