Find Us On Social Media :

Khasiat Air Rendaman Ketumbar, Dapat Cegah Rematik dan Diabetes

Sederet manfaat air rendaman ketumbar

Selain itu, biji ketumbar bisa membantu penurunan kolesterol jahat tanpa memengaruhi kadar kolesterol baik, sehingga bisa mencegah penyakit jantung.

Untuk tingkatkan kesehatan jantung dengan mengkonsumsi air biji ketumbar setidaknya 2-3 kali sehari.

5. Mencegah Arthritis dan Rematik

Biji ketumbar punya senyawa seperti asam linoleat dan cineole yang terkenal karena sifat antiarititik dan antirematiknya.

Rendam biji ketumbar dalam air, dan dapat mengobati radang sendi dan pembengkakan yang disebabkan oleh rematik dan radang sendi.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.