Find Us On Social Media :

Tak Hanya Disiplin Waktu, Ketahui 7 Kebiasaan Unik Orang Jepang Ini

Penduduk Jepang adalah contoh penduduk negara maju yang masih menjunjung tinggi budaya dan adat istiadat.

Sedangkan ketika mereka membuat lingkaran besar di atas kepala dengan lengan berarti mereka menunjukkan persetujuan atau ya.

4. Teknik Meminta Maaf

Orang Jepang bisa menunjukkan permintaan maafnya dengan jelas meski itu adalah sebuah kesalahan yang bukan sepenuhnya diinginkannya.

Ketika kita ada di posisi yang salah kadang kita enggak perlu menjelaskan alasan atau membenarkan diri.

Orang Jepang akan menunjukkan kebijaksanaan dengan meminta maaf atas kesalahannya.

5. Budaya Tukar Kartu Nama

Kebiasaan bertukar kartu nama atau meishi adalah sebuah tindakan yang penting bagi orang Jepang yang memiliki usaha atau bisnis dan ingin mengembangkan relasinya.

Ketika melakukan meishi orang Jepang juga punya beberapa ketentuan atau tata cara yang harus dilakukan, seperti:

- Melakukan Ojigi, yaitu menyerahkan kartu nama dengan kedua tangan pada lawan bicara sambil membungkuk.

- Dilarang menulis sesuatu di kartu nama yang kita terima karena tergolong perilaku yang tak sopan.

- Jika sedang berada di tempat formal, seseorang harus meletakkan kartu nama di meja dengan posisi muka kartu menghadap ke bagian atas.

Baca Juga: Fakta Menarik Negara Jepang, Negara Maju Dunia yang Rawan Gempa