Find Us On Social Media :

12 Negara di Benua Amerika Selatan serta Ibu Kotanya yang Diakui oleh PBB

Berdasarkan penggolongan regionnya, Benua Amerika dibagi menjadi dua, yaitu Amerika Utara dan Amerika Selatan.

Benua Amerika Selatan terdiri dari Amerika Tengah, Amerika Latin, dan Kepulauan Karibia.

Melansir dari Kompas.com, Amerika Selatan memiliki luas 17.867.308 kilometer persegi.

Berikut ini daftar negara-negara di Benua Amerika Selatan dan ibu kotanya yang diakui oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB), antara lain:

1. Argentina: Buenos Aires

2. Bolivia: Sucre

3. Brasil: Brasilia

4. Chili: Santiago

5. Kolombia: Bogota

Baca Juga: 17 Negara di Kawasan Timur Tengah beserta Ibu Kotanya, Mana Saja?

6. Ekuador: Quito

7. Guyana: Georgetown