GridKids.id - Kids, belakangan ini PayPal menjadi perbincangan hangat hngga jadi trending topic di Twitter.
Apa itu PayPal? PayPal merupakan sebuah layanan keuangan yang digunakan oleh para pekerja konten kreator, pekerja lepas, dan streamer game untuk mendapat bayaran dari klien.
Lalu, apakah uang di Paypal bisa dicairkan? Bagaimana caranya?
PayPal bisa menarik dana dengan 56 mata uang asing dan dapat menyimpan saldo rekening dengan 25 mata uang.
Sehingga hal ini bisa digunakan untuk proses transaksi antar atau lintas negara.
Tak hanya untuk bertransaksi, saldo dana PayPal juga dapat dicairkan dalam rekening pribadi dengan mudah dengan memerhatikan beberapa ketentuannya.
Pengguna harus memiliki saldo minimal 10 dollar AS dan prosesnya akan memakan waktu selama 2-4 hari kerja.
Yuk, kita simak cara menarik dana PayPal berikut ini!
Cara mencairkan dana PayPal lewat HP
Baca Juga: Kominfo Lakukan Pemblokiran 5 Platform Game Populer, Apa Saja?
1. Bukalah aplikasi PayPal yang sudah kamu unduh di HP.