Find Us On Social Media :

Sudah Makan Tapi Perut Merasa Lapar, Apa Penyebabnya? #AkuBacaAkuTahu

Rasa lapar muncul ketika perut tak terisi padahal sudah jam makan.

Sering merasa lapar bisa jadi tanda seseorang memiliki penyakit diabetes melitus tipe 2.

Jika seseorang mengalami penyakit ini kadar gula darah pada tubuh enggak bisa masuk dalam sel.

Gula yang seharusnya jadi sumber energi tak bisa dimaksimalkan dalam tubuh, sehingga pasien diabetes mudah merasa lelah dan kelaparan.

Tak hanya lapar, pasien diabetes melitus juga sering merasa haus, sering buang air kecil, turun berat badan drastis, dan luka yang sulit sembuh.

6. Efek Samping Obat-Obatan

Konsumsi obat-obatan seperti obat antidepresan bisa menyebabkan seseorang jadi merasa lapar.

Baca Juga: Perut Bunyi Padahal Tak Lapar? Ketahui 5 Penyebabnya, Bisa Jadi Masalah Kesehatan

Inilah yang membuat seseorang yang mengonsumsi obat antidepresan, bisa menyebabkan seseorang terus merasa lapar.

7. Diet Ketat

Ketika seseorang melakukan diet maka akan membatasi asupan kalori sehingga akan terus merasa lapar sepanjang hari.

Pasokan kalori tubuh yang minim bisa meningkatkan produksi hormon ghrelin yang mendorong tubuh mengirim sinyal lapar ke otak.

Itulah tujuh penyebab seseorang merasa lapar meski sudah makan. 

Beberapa kebiasaan dan kondisi kesehatan tubuh memengaruhi kebiasaan makan dan cara kerja tubuh terhadap rasa lapar.

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.