Find Us On Social Media :

6 Idiom Bahasa Inggris tentang Cuaca dan Maknanya dalam Bahasa Indonesia

(ilustrasi) Cuaca dalam bahasa Inggris adalah 'weather'.

'Under a cloud' merupakan idiom berbahasa Inggris yang berarti di bawah awan mendung.

Idiom 'under a cloud' bermakna diwaspadai atau dicurigai oleh sekitar karena melakukan kesalahan.

Nah, idiom ini juga bermakna berada dalam keadaan yang serba enggak nyaman.

3. Head in the clouds

Idiom 'head in the clouds' berarti mimpi yang terlalu tinggi sehingga terkadang tampak enggak realistis.

Hal ini seperti para ilmuwan terdahulu yang bermimpi bisa membuat telepon, komputer, pesawat terbang, dan sebagainya diketahui dulunya mereka disebut "head in the clouds".

4. Snowed under

Idiom ini enggak diartikan sebagai salju yang turun di bawah.

Baca Juga: 15 Idiom dalam Bahasa Inggris yang Menggunakan Kata 'All' dan Maknanya

Melainkan dimaknai sebagai banyak hal yang harus dikerjakan sehingga menimbulkan masalah saat seseorang berusaha menyelesaikannya.

5. It's raining cats and dogs