Find Us On Social Media :

Kunci Jawaban PKn Kelas 7 SMP: Anggota dan Peran BPUPKI dalam Perumusan Dasar Negara

Jumlah anggota BPUPKI meliputi 67 anggota yang mempersiapkan kemerdekaan Indonesia.

GridKids.id - Kids, siapa saja anggota BPUPKI? Dan bagaimana peran BPUPKI dalam perumusan dasar negara?

Sebelum membahas siapa anggota dan peranan BPUPKI, kita bahas dulu mengenai definisi BPUPKI, yuk!

Apa yang dimaksud dengan BPUPKI?

BPUPKI adalah kependekan dari Badan Penyelidik Usaha-usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia.

BPUPKI dicetuskan pada tanggal 29 April 1945.

Terbentuknya BPUPKI adalah bukti janji kemerdekaan dari perdana menteri Jepang, Koiso.

BPUPKI dalam bahasa Jepang dikenal dengan istilah Dokuritsu Junbi Cosakai yang mempunyai tugas utama untuk menyusun segala sesuatu yang berkaitan dengan persiapan kemerdekaan Indonesia.

Berikut ini pembahasan mengenai anggota dan peranan BPUPKI dalam persiapan Kemerdekaan Indonesia.

Simak langsung ulasannya, yuk!

Baca Juga: Melihat Hasil Sidang Pertama BPUPKI, Materi PPKN Kelas 7 SMP

1. Siapa anggota BPUPKI yang mengusulkan rumusan dasar negara?

Kunci Jawaban: