Find Us On Social Media :

Bukan Sekadar Iseng, Ini 5 Khasiat Minum Air Rebusan Wortel yang Baik Dikonsumsi bagi Tubuh

Biasanya wortel dimakan dengan cara dibuat jus, dimakan langsung, dan sebagai campuran masakan.

Khasiat ini bisa membantu mencegah sejumlah masalah pada mata, lo. Mulai dari rabun dekat, katarak, mata minus, dan glaukoma.

Antioksidan pada air rebusan wortel berkhasiat melawan radikal bebas penyebab kerusakan pada sel.

2. Membantu Menurunkan Berat Badan

Minum air rebusan wortel bisa membantu menurunkan berat badan. Wortel mengandung tinggi khasiat dan rendah kalori.

Wortel juga bisa meningkatkan produksi empedu. Sehingga bisa meningkatkan laju metabolisme tubuh.

Serat dalam wortel bisa membuat kenyang lebih lama.

3. Menjaga Kesehatan Otak

Baca Juga: Tak Hanya Baik untuk Mata, Ketahui 5 Manfaat Konsumsi Wortel untuk Kesehatan

Fungsi otak akan mengalami penurunan seiring bertambahnya usia. Hal ini berkaitan dengan radikal bebas.

Khasiat beta karoten pada wortel yaitu membantu melawan radikal bebas pada otak.

Meski jumlahnya sedikit, beta karoten merupakan antioksidan kuat yang bisa menghambat penurunan fungsi otak.