Find Us On Social Media :

Menyajikan Informasi Penting pada Teks "Petani Milenial yang Sukses Harumkan Kopi Indonesia', Kelas 6 SD

Menyajikan informasi penting pada teks

Untuk mencapai titik ini tentu diperlukan kerja keras, komitmen, dan kerja sama yang baik dari seluruh anggota kelompok tani. Kehadiran Heri juga sangat dibutuhkan karena dapat menginspirasi dan memotivasi para petani kopi lainnya untuk terus belajar dan bekerja keras dalam mengembangkan usahanya. 

Contoh Soal

Sajikanlah informasi penting pada teks di atas!

Jawab:

1. Deskripsi tokoh: 

Heri Tahan Muji merupakan pemimpin yang baik untuk kelompok taninya, yaitu Candi Mulyo. Karena ia terus mendorong kelompoknya untuk belajar dan bekerja keras. 

2. Masalah yang dihadapi tokoh: 

Masih menjual pada tengkulak dengan murah dan belum memiliki pengetahuan dan peralatan yang baik untuk mengolah kopi pascapanen.

Baca Juga: Informasi Penting pada Teks Bacaan 'Matahari dan Lapisan-lapisannya', Kelas 6 SD

3. Penyelesaian masalah yang dilakukan tokoh: 

Akhirnya mereka mengikuti pelatihan dan setifikasi yang diberikan Ditjen Perkebunan.

4. Gagasan utama: 

Kelompok petani kopi yang berhasil mengembangkan usahanya. 

Nah, itulah materi tematik kelas 6 SD yaitu tentang menyajikan informasi penting pada teks "Petani Milenial yang Sukses Harumkan Kopi Indonesia'.

Pertanyaan: Apa judul pada teks bacaan di atas?
Petunjuk: Cek di halaman 1

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.