t: tinggi
Pi (π): 3,14 atau 22/7
2. Luas permukaan kerucut
Luas permukaan kerucut adalah jumlah dari luas sisinya ditambah dengan luas alasnya.
Luas sisi kerucut sama dengan luas selimutnya, maka rumus luas permukaan kerucut adalah:
L kerucut = Pi r (r+ s)
Baca Juga: Sifat Bangun Segi Empat dan Rumusnya: Persegi dan Persegi Panjang, Matematika Kelas 7 SMP
Keterangan:
r: jari-jari alas