3. Lalu, bagaimana upaya pemerintah Laos untuk mengatasi kerugian karena posisi negaranya?
Jawab:
Untuk mengatasi kerugiannya, pemerintah Laos memutuskan untuk menjadikan negaranya sebagai jembatan darat.
Yang mana, Laos siap menyediakan berbagai macam rute transportasi darat ke berbagai negara.
Hal inilah yang membuat masyarakat terus memperbaiki infrastruktur jalan dan pembangunan jalur kereta api.
Itulah materi tematik kelas 6 SD tema 8 tentang kondisi geografis dan kehidupan sosial budaya masyarakat Laos.
Pertanyaan: Sebutkan negara mana saja yang mengelilingi Laos! |
Petunjuk: Cek di halaman 2 |
-----
Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.