Find Us On Social Media :

Contoh Hak dan Kewajiban Manusia Terhadap Tumbuhan, Kelas 6 SD

Contoh hak dan kewajiban manusia terhadap tumbuhan, kelas 6 SD tema 8.

- Kewajiban pada tumbuhan, berupa:

1. Kewajiban merawat

Tumbuhan yang ditanam wajib dirawat dengan disiram setiap hari agar dapat membasmi hama yang mengganggu.

2. Kewajiban melindungi

Tumbuhan di sekitar dan hutan wajib dilindungi agar enggak tercemar atau ekosistemnya yang rusak.

Baca Juga: Menemukan Gagasan Utama dan Informasi pada Teks

3. Kewajiban reboisasi

Penanaman kembali atau reboisasi dilakukan oleh manusia pada hutan yang ditebangi agar segera pulih agar dapat bermanfaat kembali.

4. Kewajiban melestarikan

Sebagai manusia wajib untuk melestarikan tumbuhan dengan cara enggak menebang pohon sembarangan serta merusak lingkungan di sekitarnya.

Nah, itu dia pembahasan materi tematik kelas 6 SD tema 8 tentang contoh hak dan kewajiban manusia terhadap tumbuhan.

Pertanyaan: Apa yang dimaksud dengan hak dan kewajiban?

Petunjuk: Cek di halaman 1

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.