Find Us On Social Media :

Pengertian, Kaidah Kebahasaan, dan Ciri-Ciri Novel Sejarah

(ilustrasi) Salah satu jenis karya sastra adalah novel sejarah.

Yuk, simak informasi berikut ini mengenai kaidah kebahasaan dan ciri-ciri novel sejarah!

Kaidah Kebahasaan Novel Sejarah

Berikut ini merupakan kaidah kebahasaan novel sejarah, antara lain:

1. Menggunakan kalimat kata kerja secara enggak langsung

2. Menggunakan kalimat yang bermakna lampau

3. Terdapat banyak dialog

4. Menggunakan kata sifat

Baca Juga: Mengenal Unsur Pembangun Novel: Unsur Intrinsik dan Ekstrinsik

5. Menggunakan kata kerja dengan sesuatu yang dirasakan dan dipikirkan

6. Menggunakan kata yang menyatakan tentang urutan waktu

Lalu, apa saja ciri-ciri novel sejarah?