Find Us On Social Media :

Materi Kelas 6 SD: Tujuan dan Ciri-Ciri MEA (Masyarakat Ekonomi ASEAN)

Tujuan dan Ciri-ciri Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA), Materi Kelas 6 SD.

GridKids.id - Kids, pada pembahasan materi tematik kelas 6 SD kali ini kamu akan belajar tentang Masyarakat Ekonomi ASEAN atau MEA.

Sebelumnya kita juga sudah pernah membahas materi tentang MEA. Apakah kamu masih ingat, apa itu MEA?

Secara singkat, MEA adalah bentuk dari kerja sama antar negara ASEAN di bidang ekonomi.

Kerja sama inilah yang diharapkan dapat meningkatkan pembangunan ekonomi, kemajuan sosial, serta pengembangan budaya di antara negara anggota ASEAN.

MEA Indonesia, MEA atau AEC (ASEAN Economic Community) terbentuk pada 2015 lewat persetujuan Cetak Biru Masyarakat Ekonomi ASEAN 2025.

Pembentukan MEA ini didasarkan pada serangkaian tujuan yang ingin dicapai oleh negara yang tergabung.

Lalu, apa saja tujuan dibentuknya MEA dan apa saja ciri-cirinya?

Tujuan Pembentukan MEA (Masyarakat Ekonomi ASEAN)

MEA dibentuk dengan tujuan untuk meningkatkan stabilitas perekonomian dan mampu mengatasi permasalahan ekonomi di negara ASEAN.

Baca Juga: Mencari Informasi Penting dari Teks serta Sumbernya, Kelas 6 SD

Berikut adalah beberapa tujuannya, yakni: