Find Us On Social Media :

10 Negara Paling Dermawan di Dunia, Indonesia Urutan Berapa?

Negara Paling Dermawan di Dunia

10. Indonesia 50%

Dari semua kategori penilaian, membantu orang asing adalah wujud perilaku dermawan yang paling sering ditemui.

Menariknya, 10 negara paling dermawan ternyata berasal dari latar belakang ekonomi, budaya, agama, dan wilayah yang berbeda, lo.

Myanmar, Sri Lanka, dan Indonesia dikategorikan sebagai negara berpenghasilan menengah ke bawah oleh Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB).

Meski begitu, ketiga negara tersebut justru termasuk ke dalam jajaran negara yang paling dermawan.

Nah, itulah urutan 10 negara paling dermawan di dunia, mulai dari Amerika Serikat sampai Indonesia.

-----

Ayo kunjungiadjar.iddan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.